Tiada bosennya Belajar TIK bagi - bagi info tentang Teknologi Informasi dan Komunikasi. Belajar TIK pada kali ini berkesempatan sharing tentang cara buat akun google. Langsung saja kita kepada topik pembahasan.
1. Masuk kesini terlebih dahulu
2. Isikan data anda, setelah itu klik lanjutkan
3. Setelah klik setuju/lanjutkan atas dibuatnya akun, maka anda akan diarahkan ke laman berikut. Pilih negara INDONESIA terlebih dahulu, kemudian masukkan nomor telepon anda untuk mendapatkan kode verifikasi. Contoh nomor telepon yang dimasukkan seperti ini > 628578145XXXX, jika sudah masukan nomor di kotak yang tersedia, langkah selanjutnya adalah pilih kode yang akan dikirimkan melalui pesan teks (SMS) atau panggilan suara. Klik lanjutkan setelah memilih.
4. Selanjutnya anda diminta untuk memasukkan kode yang sudah anda terima, lalu klik lanjutkan.
5. Dan akhirnya akun google anda selesai dibuat.
Sekian info yang dapat Belajar TIK sampaikan, semoga dapat bermanfaat buat anda semua. Simak terus info - info selanjutnya dari Belajar TIK hanya di asikbelajar-tik.blogspot.com .
Salam Belajar TIK..........
No comments:
Post a Comment