English French German Spain Italian Dutch Russian Portuguese Japanese Korean

Wednesday, October 1, 2014

Pembagian Teknik Dasar Permainan Sepak Takraw

Pembagian Teknik Dasar Permainan Sepak Takraw ~ Sepak takraw atau yang sering disebut sepak raga merupakan suatu permainan yang menggunakan bola yang terbuat dari rotan ( takraw). Setelah anda mengetahui sejarah perkembangan sepak takraw secara umum, untuk lebih mengenal dan memahami apa itu sebenarnya sepak takraw dan bagaimana cara memainkannya serta menjadi pemain profesional olahraga permainan sepak takraw ini anda harus terlebih dahulu mengenal dan menguasai teknik dasar dari permainan sepak takraw

Pada kesempatan kali ni volimaniak akan berbagi sedikit pengetahuan mengenai teknik dasar pada permainan sepak takraw, Untuk dapat memainkan sepak takraw dengan baik  seorang pemain harus menguasai semua teknik dasarnya terlebih dahulu, dalam sepak takraw teknik dasar dibagi dalam beberapa bagian yaitu sebagai berikut:
http://volimaniak.blogspot.com/

Pembagian Teknik Dasar Permainan Sepak Takraw :
  1. sepak sila
  2. sepak kura atau sepak kuda
  3. sepak cungkil
  4. sepak badek atau sepak limpuh
  5. sepak tapak atau menapak
  6. seoak mula atau servis
  7. menyundul bola ( heading ) 
  8. memaha atau main dengan paha 
  9. mendada atau main menggunakan dada
  10. menahan serangan atau block.
  11. membahu atau main dengan menggunakan bahu
  12. smash atau serangan :
  • dengan kepla 
  • smash gulung
  • smash kedeng
Teknik dasar bermain di atas antara satu dengan yang lainnya merupakan satu kesatuan yang tidak terpisahkan, tanpa menguasai teknk dasar, sepak takraw tidak dapat dimainkan dengan baik, teknik dasar dimiliki dengan baik bila berlatih dengan baik dan kontinyu. namun tidak berarti bahwa prestasi sepak takraw itu hanya ditentukan oleh pemilik teknik dasar yang baik saja. faktor-faktor lainpun banyak lagi yang menunjang peningkatan prestasi, misalanya fisik, mental, taktik dan strategi, dan yang lainnya.

Demikian yang bisa volimaniak sampaikan mengenai pembagian teknik dasar permainan sepak takraw untuk lebih jelasnya mengenai penjelasan dari tiap teknik dasar diatas serta cara melakukannya akan saya bahas pada postingan saya berikutnya. semoga bisa bermanfaat. terimakasih. 

No comments:

Post a Comment

Labels